Tutorial Menu Kepegawaian HRD&Payroll

Menu Kepegawaian

A. Data Pegawai

Menu untuk melihat dan menambah data pegawai, seperti di bawah ini:

Untuk melihat data pegawai bisa di tentukan perpriode masuk pegawai, baik itu hari, minggu, bulan bahkan pertahun.

Untuk proses hapus data sama seperti proses sebelumnya, pilih data yang akan di hapus dengan cara di ceklis, kemudian di klik tombol hapus di pojok kanan atas.

Untuk menginput data pegawai klik tambah data

Form tambah data pegawai, masukan semua data pegawai, jika telah selesai klik tombol simpan data.

B. Pengajuan Lembur

Data Perintah lembur (SPL)

Klik tombol tambah data untuk tambah data, dan menentukan pegawai yang akan di ikut sertakan dalam lembur ceklis data karyawan jika akan di pilih untuk di masukan kedalam data lembur ( kotak kecil kiri ), pilih kotak paling atas jika akan di ceklis semua.

Kemudian klik timbol simpan data.

C. Data Absensi

Keterangan:

A. Menentukan priode yang akan di tampilkan.

B. Tombol untuk menambah data absensi pegawai

C. Tombol mengimport data pegawai

D. Tombol hapus data

Untuk proses hapus data sama seperti proses sebelumnya, pilih data yang akan di hapus dengan cara di ceklis, kemudian di klik tombol hapus di pojok kanan atas.

Untuk menambah absensi klik tombol tambah data, maka akan tampil form seperti ini

Keterangan:

A. Pilih nama pegawai.

B. Pilih status kehadiran ( Masuk, Alfa, Sakit, Izin, Cuti ).

Untuk import data absensi pegawai yang ada di komputer

 

D. Data Lembur

Untuk menampilkan data lembur pegawai

Klik tombol tambah data untuk menambah data lembur pegawai

Keterangan :

A. Pilih nama pasien yang terdaftar kedalam SPL

B. Untuk gaji pokok dan upah otomatis tampil, untuk penambahan gaji pokok yaitu diedit per pegawai

Masuk menu kepegawaian –> Data Pegawai –> cari pegawai yang akan di edit gaji pokoknya, dengan cara klik NIK pegawai.

Klik ubah data untuk mengubah atau menambah data pegawai termasuk gaji pokok pegawai.

 

E. Data Kontrak

Tampilan data kontrak pegawai.

Untuk menambah data kontrak pegawai klik tombol tambah data , maka tampilan seperti ini.

Untuk mengedit data kontrak , klik No. Trans per pegawai,

Maka akan tampil seperti ini, untuk mengedit tanggal kontrak,

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.